Selamat datang di MGMP SMP MAPEL TIK

Pertemuan Rutin MGMP SMP TIK (TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI) -- Rabu, 23 Mei 2012 di SMP N 1 PRAMBANAN

Rabu, 23 Mei 20120 komentar

Pada hari Rabu, 23 Mei 2012 telah diadakan Pertemuan Rutin MGMP SMP Mata Pelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Kabupaten Klaten di SMP N 1 PRAMBANAN. Beberapa agenda yang dilaksanakan pada Pertemuan Rutin tersebut adalah:
  1. Perkenalan dengan Koordinator MGMP SMP Mata Pelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Kabupaten Klaten yang baru yaitu beliau Bp. Drs. Sugeng Rusmanto, M.Pd. (Kepala SMP N 5 KLATEN)
  2. Sosialisasi batasan materi Ulangan Akhir Semester Genap Mata Pelajaran TIK Tahun Ajaran 2011-2012
  3. Pengenalan Sistem Operasi Linux Ubuntu oleh Team Ubuntu Klaten
  4. Pengenalan pembelajaran E Learning dengan GeSchool oleh Heri Purwanto, S.Pd. (SMP N 2 KLATEN)
Untuk materi yang disampaikan pada Pertemuan Rutin tersebut dapat didownload disini:
  • Batasan Materi UAS Genap SMP Mapel TIK TA 2011-2012 -- Download
  • Pengenalan Sistem Operasi Linux Ubuntu -- Download
  • Pengenalan pembelajaran E Learning dengan GeSchooll -- Download
  • Linux Ubuntu -- Download 




Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Nursetya |
Copyright © 2011. MGMP SLTP MAPEL TIK KABUPATEN KLATEN - All Rights Reserved
Template Created by Mr.Smart
Proudly powered by Blogger